G-spot (atau titik Grafenberg)
adalah daerah sebesar uang logam yang teramat sensitif dan terletak di bawah
permukaan liang vagina yang menghadap ke arah depan tubuh. Meskipun lokasinya
berbeda-beda, G-spot biasanya terletak di tengah antara tulang pinggul dan
serviks, sekitar 4,5 sentimeter ke dalam vagina. Para peneliti telah menemukan
bahwa pada beberapa wanita rasa sensitifnya lebih banyak sepanjang dinding
vagina bagian atas, dan tidak hanya pada satu titik.
Karena G-spot berada dibawah
permukaan dinding vagina, maka harus dirangsang secara tidak langsung melalui
dinding vagina. Banyak wanita dikabarkan merasa ingin mengeluarkan air seni
ketika titik ini pertama kali dirangsang, namun ketika rangsangan dilanjutkan
(dengan kantung kemih yang kosong), rasanya sangat nikmat. Beberapa dari mereka
malahan mencapai orgasme, dan ada juga yang mengeluarkan cairan seiring dengan
kontraksi orgasmik tadi.
Namun keberadaan G-spot serta
lokasinya, telah banyak diperdebatkan dan menjadi kontroversi. Grafenberg sendiri
menunjuk daerah sensitif ini sebagai titik di mana uretra (saluran yang
menyalurkan air seni dari kantung kemih) berada paling dekat dengan puncak
dinding vagina. Perry dan Whipple bersikeras bahwa daerah ini terletak lebih
tinggi lagi sepanjang vagina, sementara ahli seksologi lainnya berkata bahwa
seluruh dinding luar vagina, dan bukannya hanya satu titik, berisi ujung-ujung
syaraf yang mampu menghasilkan efek rangsangan hebat ketika dirangsang
(stimulasi).
Fakta
G-Spot:
-
Semua
wanita memiliki G Spot. Sekira 50 persen ditemukan bahwa stimulasi ini sangat
menyenangkan. G-spot pada wanita ada di dinding atas Miss V sekitar 2 sampai 3
inci dari lubang Miss V.
-
Beberapa
wanita bisa mengalami ejakulasi dari stimulasi G-spot.
-
Saat
disentuh untuk pertama kalinya, mungkin Anda tidak langsung mengalami orgasme.
Hal ini akan memakan waktu beberapa pekan untuk menemukan secara tepat titik
tersebut.
-
Mencapai
G-spot dapat dilakukan dengan memajukan tangan Anda seperti menyambut
seseorang.
-
Jika
Anda memiliki kuku panjang, pastikan untuk memotongnya sebelum digunakan.
-
Setelah
masuk, istirahatkan ujung jari Anda pada daerah yang sedikit bergerigi yakni
tepat di belakang tulang kemaluan dan tekan ringan ke arah atas.
-
Gerakkan
jari Anda secara halus sampai Anda mulai berhasrat.
-
Gunakan
satu tangan untuk merangsang G-spot sementara tangan lainnya memijat klitoris
pada waktu yang sama.
-
Variasikan
tekanan, kecepatan dan pola gerakan. Cobalah sisi jari Anda ke sisi atau
memutar seperti membuat lingkaran kecil.
-
G-spot
dengan vibrator dapat membantu Anda menemukan tempat yang tepat sebagai titik
rangsangan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar